Makam Syekh Asnawi dan Syekh Mahdi Caringin, Labuan Banten Karomahnya Tidak Tersentuh Gelombang Tsunami

- 20 Oktober 2023, 15:10 WIB
Makam Syekh Asnawi dan Syekh Mahdi Caringin Banten, Karomahnya Tidak Tersentuh Gelombang Dahsyat Tsunami
Makam Syekh Asnawi dan Syekh Mahdi Caringin Banten, Karomahnya Tidak Tersentuh Gelombang Dahsyat Tsunami /

Ada juga maqbaroh makam Auliya Allah yaitu Syekh Mahdiya yang tempatnya tidak jauh dari bibir Pantai Caringin.

Dari pantai itu kurang lebih berjarak sekitar 25 meter dan waktu tragedi tsunami tahun 2018, bencana gelombang dahsyat telah menimpa kawasan ini.

Banyak salah satu keanehan dan keajaiban, yang merupakan salah satu tanda kebesaran Allah.

Memang ini tempat Karomah, banyak orang dan mungkin bisa menyaksikan pada saat itu tidak ada air yang masuk ke makam beliau.

Bahkan atas izin Allah SWT, air seperti melewati dan menghindari kawasan ini. Padahal tempat wisata kuliner yang berada di sekitar makam ini hancur.

Dan saat ini sudah dibangun beberapa tempat yang hancur akibat tragedi tsunami. Banyak sarana para pengusaha pelaku usaha kuliner yang rusak telah dibangun dan beroperasi lagi.

Baca Juga: Situs Banten Girang, Purbakala Peninggalan Sunda yang Berkaitan Erat Dengan Suku Baduy

Itulah review Kompleks keramat Syekh Asnawi Caringin Labuan Banten. Semoga menjadi pelajaran hidup yang bermanfaat***

 

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: YouTube Syaechu Rizal


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x