KKM 87 Untirta Manfaatkan Teknologi Informasi Sosialisasikan Mencegah Penyebaran Corona

- 31 Agustus 2021, 21:31 WIB
  Foto bersama Dosen Pembimbing Lapangan bersama mahasiswa KKM kelompok 87 Untirta, di salah satu rumah warga di Desa Banjarnegara Kecamatan Pulosari Kabupaten Serang
Foto bersama Dosen Pembimbing Lapangan bersama mahasiswa KKM kelompok 87 Untirta, di salah satu rumah warga di Desa Banjarnegara Kecamatan Pulosari Kabupaten Serang /Dokumentasi KKM kelompok 87 Untirta.

KABAR BANTEN - Kuliah Kerja Mahasiswa (KKM) Kelompok 87 Univeristas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) memanfaatkan kegiatan KKM dengan menggunakan teknoliogi informasi secara optimal, dengan memanfaatkan penggunaan media sosial untuk mendorong masyarakat dalam  penggunaan internet sehat.

Di masa pandemi Covid-19 teknooigi informasi dan komunikasi dapat digunakan untuk mempermudah proses kegiatan sehari-hari.

Kecepatan dalam penyajian informasi menjadi sangat penting dalam memanfaatkan teknoligi informasi sebagai sarana mendapatkan informasi yang cepat dan akurat.

Baca Juga: IAIB Serang Ajak Civitas Akademika Rutin Khatamkan Alquran, Rektor: Jadilah Pribadi Berakhlak Mulia

"Kegiatan pengabdian pada masyarakat yang dilakukan di Desa Banjarnegara Kecamatan Pulosari Kabupaten Pandeglang, dalam kegiatan tersebut kami memanfaatkan teknologi informasi," kata Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) kelompok 87 Untirta Enis Khaerunnisa melalui pesan tertulis Selasa 31 Agustus 2021.

Ia mengatakan, Program KKM Tematik yang dilaksanakan dilakukan secara online sebagai bentuk penggunaan teknologi informasi dengan tujuan memberikan edukasi mengenai tatanan hidup bermasyarakat dalam keadaan pademi Covid-19.

"Peserta KKM memiliki peran untuk membantu masyarakat di daerah asalnya masing-masing dengan memanfaatkan teknologi melalui media sosial sebagai sarana menginformasikan kepada masyarakat di masing-masing daerah domisili," ujarnya.

Baca Juga: DPRD Kabupaten Serang Minta Pengadaan Mebeler Sekolah Jadi Prioritas Pasca PTM Diberlakukan

Ia menuturkan, Pelaksanaan KKM kelompok 87 dengan jumlah peserta 8 orang yakni Come Jalu Kusuma dari Hukum sebagai ketua kelompok, Mochammad Erzal Permana dari FISIP, Mohammad Dandi Setiadi dari Teknik , Muhamad Adam Maulana dari FKIP, Santi Pitrianingsih dari

Halaman:

Editor: Maksuni Husen


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x