SPAN PTKIN 2022, Jutaan Siswa Sudah Didaftarkan Sekolah, Berikut Jadwal Alur Registrasi Pendaftaran Mandiri

- 2 Maret 2022, 18:33 WIB
Ilustrasi SPAN PTKIN 2022.
Ilustrasi SPAN PTKIN 2022. /Tangkapan layar span.ptkin.ac.id

Panitia nasional membuat pemeringkatan siswa berdasarkan kualitas siswa atau nilai rapor, dan prestasi lainnya yang dimiliki oleh siswa.

Baca Juga: SPAN PTKIN 2022 Segera Dibuka, Berikut Cara Daftar dan Jadwal untuk Calon Peserta

Berikut alur registrasi pendaftaran siswa untuk mengikuti SPAN PTKIN 2022:

1. Siswa dapat melakukan registrasi menggunakan Nomor Induk Siswa Nasional atau NISN, dan email aktif siswa-span-ptkin.ac.id.

2. Kemudian validasi akan dikirim ke email siswa.

3. Cek data dan nilai rapor.

4. Buat kamu yang memiliki kendala dalam cek data dan nilai rapor kamu bisa menghubungi operator sekolah jika ada data dan nilai yang salah atau hubungi sekolah.

Baca Juga: Penerimaan Mahasiswa Baru Jalur SPAN PTKIN Segera Dibuka, Ini yang Harus Diperhatikan Calon Mahasiswa

5. Kemudian melakukan upload rapor kelas XI semester 1, XI semester dua dan XII semester I dan prestasi tambahan yang dimiliki oleh siswa, dan upload rapor dan prestasi melalui email siswa-span-ptkin.ac.id.

6. Setelah semua di upload kamu bisa mencetak bukti pendaftaran.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: instagram @span_umptkin


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x