Tak Lolos SNMPTN? Tenang, Masih Ada Jalur SBMPTN 2022, Simak Cara Daftarnya

- 3 April 2022, 06:15 WIB
Masih ada jalur SBMPTN mahasiswa bisa mendaftar sebelum pendaftaran ditutup.
Masih ada jalur SBMPTN mahasiswa bisa mendaftar sebelum pendaftaran ditutup. /tangkapan layar akun instagram/@ltmptofficial/

6. Pengumuman hasil SBMPTN diumumkan pada 23 Juni 2022.

7. Masa unduh sertifikat UTBK SBMPTN dilakukan pada 25 Juni hingga 31 Juli 2022.

Sebelum kamu melakukan pendafataran UTBK SBMPTN, kamu harus melakukan login terlebih dahulu dan masukan email serta password akun LTMPT yany sudah aktif dan tersimpan permanen di portal LTMPT.

1. Melengkapi biodata

Kamu bisa melengkapi biodata data pribadi, jika masih ada data yang kosong kamu harus melengkapi seperti data orang tua atau wali.

2. Memilih program studi

Kamu dapat memilih dua perguruan tinggi negeri dan memilih dua program studi dalam satu perguruan tinggi negeri atau dua perguruan tinggi negeri.

Pastikan kamu memeriksa persyaratan program studi yang dituju dengan
mengunjungi tautan yang tersedia setelah memilih perguruan tinggi negeri.

Kemudian kamu dapat mencentang pernyataan kesanggupan untuk memenuhi kebutuhan Biaya Pendidikan atau UKT.

Jika kamu sudah yakin dengan pilihan kemudian tekan tombol Simpan.

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: ltmpt.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah