Kurikulum Merdeka Jenjang PAUD, Ini Karakteristik yang Bisa Diterapkan

- 7 Juli 2022, 08:17 WIB
Ilustrasi anak bermain air di kolam
Ilustrasi anak bermain air di kolam /Pixabay/Haibaron

KABAR BANTEN - Kurikulum merdeka dimulai dari jenjang PAUD hingga Sekolah Menengah Atas.

Jenjang PAUD dalam menerapkan implementasi kurikulum merdeka memiliki karakteristik.

Karakteristik utama Kurikulum merdeka di jenjang PAUD harus memperhatikan beberpaa hal, seperti dikutip kabarbanten.pikiran-rakyat.com dari laman kemdikbud.go.id.

Baca Juga: Kurikulum Merdeka Jenjang SMK, Berikut 6 Komponen yang Berubah 

1. Menguatkan kegiatan bermain yang bermakna sebagai proses belajar.

2. Menguatkan relevansi PAUD sebagai fase fondasi atau bagian penting dari pengembangan karakter dan kemampuan anak serta kesiapan anak bersekolah di jenjang selanjutnya.

3. Menguatkan kecintaan pada dunia literasi dan numerasi sejak dini.

4. Adanya projek penguatan profil pelajar Pancasila.

5. Proses pembelajaran dan asesmen yang lebih fleksibel.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x