Rangkuman Materi Kelas 5 Tema 6 Panas dan Perpindahannya, Muatan Mata Pelajaran IPA

- 18 Desember 2022, 19:29 WIB
Ilustrasi terkait Rangkuman materi kelas 5 tema 6, Panas dan Perpindahanny.
Ilustrasi terkait Rangkuman materi kelas 5 tema 6, Panas dan Perpindahanny. /Tangkap layar ebook kemdikbud

• Manfaat energi panas matahari.

Energi panas matahari bermanfaat membantu proses pembuatan makanan pada tumbuhan yang disebut sebagai proses fotosintesis. Matahari juga membantu manusia pada aktivitas seperti :

- mengeringkan padi setelah dipanen, mengeringkan garam, mengeringkan ikan asin bahkan untuk menjemur pakaian yang basah. 

- Menguapkan air laut

- Mempertahankan suhu atmosfer.

- Terjadinya siklus air dan perubahan muslim

 

2. Suhu 

Suhu adalah besaran yang menyatakan derajat panas suatu benda. suhu suatu benda menunjukkan tingkat energi panas benda tersebut. satuan suhu yang digunakan di Indonesia adalah celcius (°C). 

Alat untuk mengukur suhu disebut thermometer, sedangkan energy panas merupakan salah satu energy yang dapat diterima dan dilepaskan oleh suatu benda. Suatu benda dinyatakan dalam kalori dan diukur dengan kalorimeter.

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah