5 PTKIN Terbaik versi Webometrics 2023, Bisa Jadi Referensi untuk Daftar SPAN

- 2 Februari 2023, 08:00 WIB
Gedung UIN Syarif Hidayatullah.
Gedung UIN Syarif Hidayatullah. /Dok. UIN Syarif Hidayatullah/

3. Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Ampel Surabaya 

Di posisi ke-3 PTKN terbaik versi Webometrics ada UIN Sunan Ampel Surabaya.

Universitas yang memiliki visi untuk menjadi universitas Islam yang unggul dan kompetitif bertaraf internasional ini berada pada posisi ke-4.062 dunia versi Webometrics 2023.

Infomasi tentang universitas yang berlokasi di Surabaya, Jawa Timur ini dapat diperoleh melalui laman https://w3.uinsby.ac.id/.

4. IAIN Palangka Raya

Institus Agama Islam Negeri (IAIN) Palangka Raya menjadi PTKN yang berada pada peringkat berikutnya.

IAIN Palangka Rata ini berada pada ranking ke-5.035 dunia versi Webometrics Januari 2023.

Informasi tentang kampus ini dapat diperoleh melalui laman iain-palangkaraya.ac.id/site/

5. UIN Ar-Raniry Aceh

Pada urutan berikutnya ada UIN Ar-Raniry, Aceh. Berdasarkan rilis Webometrics Januari 2023, kampus ini menempati ranking ke-5.351 dunia.

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: kemenag.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah