Gagal Lolos SNBT 2023? Tenang, 5 Perguruan Tinggi Negeri Ini Buka Jalur Mandiri

- 21 Juni 2023, 07:45 WIB
Gedung Rektorat Untirta kampus Sindangsari. Ini lima perguruan tinggi negeri masih buka jalur mandiri.
Gedung Rektorat Untirta kampus Sindangsari. Ini lima perguruan tinggi negeri masih buka jalur mandiri. /Dok. Kabar Banten/

Pendaftaran seleksi mandiri menggunakan nilai rapor ini  diperuntukan bagi:

1. Peminat SMUB yang tidak mengikuti Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) Tahun 2023.

2. Peminat yang sudah mengikuti Seleksi Mandiri UB Jalur Prestasi 2023.

3. Peminat yang akan mendaftar seleksi mandiri UB menggunakan nilai UTBK 2023.

Biaya pendaftaran Seleksi Mandiri UB 2023 adalah sebesar Rp350.000, untuk informasi lanjut kamu bisa kunjungi laman selma.ub.ac.id.

2. Universitas Padjadjaran (Unpad)

Membuka seleksi mandiri Universitas Padjadjaran atau SMUP, ini merupakan sistem seleksi masuk dari pemerintah sesuai dengan Permendikbudristek No. 48 Tahun 2022. 

Peserta SMUP Program Sarjana Jalur Nilai Ujian dapat mendaftar dengan mengikuti ketentuan sebagai berikut:

Pendaftar harus memiliki nilai SNBT/ UTBK 2023 atau nilai SMUP 2023

Pendaftar hanya dapat memilih salah satu dari dua skema pendaftaran dan seleksi, yaitu:

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah