Pengertian Adjective dalam Bahasa Inggris dan Jenis-jenisnya

- 21 Agustus 2023, 18:56 WIB
Ilustrasi pengertian adjectives Bahasa Inggris dan jenisnya.
Ilustrasi pengertian adjectives Bahasa Inggris dan jenisnya. /Freepik

Kata sandang an diikuti oleh huruf vokal misalnya an hour, an apple, dan an umbrella.

Contoh:

I read a book of mammals. Saya membaca sebuah buku tentang mamalia.
Noun book menggunakan a.
The digunakan untuk benda tunggal atau benda jamak yang sudah disebutkan sebelumnya atau sudah diketahui oleh pembaca.

Contoh:

The book is from my father. Buku itu dari ayah saya.
Noun book menggunakan the karena buku yang dimaksud telah disebutkan sebelumnya; pembaca mengetahui bahwa buku yang dimaksud adalah buku tentang mamalia.

Demonstrative Adjectives (kata sifat penunjuk)
Demonstrative Adjectives adalah adjectives yang menunjukkan sesuatu.
This dan that (untuk benda tunggal)
These dan those (untuk benda jama).

This dan these digunakan untuk menunjukkan benda yang berada di dekat pembicara. Sedangkan that dan those digunakan untuk menunjukkan benda yang berada jauh dari pembicara.

Contoh:

- This orange is sweet. Jeruk ini manis.
- Bring me that phone. Bawakan saya ponsel itu.
- I like these flowers. Saya suka bunga-bunga ini.

Adjective of number (Bilangan)

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah