Intani Dorong Kemandirian Pangan Banten

- 11 April 2021, 17:00 WIB
Ketua Umum Intani, Guntur Subagja Mahardika foto bersama Pengurus Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Intani Provinsi Banten dan Dewan Pimpinan Daerah (DPD) di wilayah Banten, di Lebak, Jumat, 9 April 2021.
Ketua Umum Intani, Guntur Subagja Mahardika foto bersama Pengurus Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Intani Provinsi Banten dan Dewan Pimpinan Daerah (DPD) di wilayah Banten, di Lebak, Jumat, 9 April 2021. /Dokumen Intani

Baca Juga: Provinsi Banten Punya Potensi Besar di Sektor Pertanian, Ketua Umum Intani Dorong BUMD Agrobisnis

Ketua DPW Intani Banten Kh Sulaeman Effendi mengatakan program Intani Banten seiring dengan Intani Pusat.

“Apa yang disampaikan Ketum Intani sama dengan kami sampaikan kepada para pengurus wilayah dan daerah,”katanya.

Intani Banten mengajak masyarakat produktif untuk mengembangkan sektor pertanian, peternakan, perikanan.

Kepengurusan baru DPW dan DPD Intani di wilayah Banten diharapkan menjadi motor penggerak pembangunan Banten, yang sebagian daerahnya masih dikategorikan miskin, tertinggal, dan masyarakatnya berpendapatan rendah.***

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x