7 Arti dan Penyebab Kedutan, Salah Satunya Terjadi di Lengan dan Kaki, Bahaya atau Tidak?

- 14 September 2021, 21:32 WIB
Ilustrasi arti dan penyebab kedutan, salah satunya terjadi di bagian tangan.
Ilustrasi arti dan penyebab kedutan, salah satunya terjadi di bagian tangan. /Pexels.com/fotografierende

KABAR BANTEN - Beragam arti kedutan yang dirasakan beberapa bagian tubuh Anda, mulai dari mata, bibir, tangan, hingga telunjuk.

Banyak kondisi yang bisa menyebabkan kedutan yang Anda alami, namun tidak bersifat membahayakan.

Dikutip kabarbanten.pikiran-rakyat.com dari hellosehat.com, berikut 7 arti dan penyebab kedutan yang sering terjadi.

 Baca Juga: 8 Arti Kedutan Jempol Tangan Kiri, Menurut Medis

7 Arti dan penyebab kedutan

1. Gugup, cemas, atau stress

Arti kedutan merupakan salah satu cara tubuh Anda akan menangkap sinyal stress, sehingga merangsang reaksi pada saraf yang tidak menentu. Setelah stres atau kecemasan mereda, kedutan juga akan berangsur-angsur hilang sendiri.

2. Terlalu banyak mengkonsumsi kafein

Kopi atau minuman energi bisa memicu kedutan, karena kafein adalah zat stimulan yang bisa memberikan efek samping.

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: hellosehat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah