Keistimewaan Kelahiran Hari Rabu Menurut Primbon Jawa, Salah Satunya Pemegang Segel Cakra Jantung Bumi

- 20 Oktober 2021, 17:25 WIB
Ilustrasi gambar kalender tentang keistimewaan kelahiran hari Rabu menurut primbon Jawa
Ilustrasi gambar kalender tentang keistimewaan kelahiran hari Rabu menurut primbon Jawa /pixabay.com/Ariapsa

 

KABAR BANTEN - Menurut primbon Jawa, orang yang memiliki kelahiran hari Rabu sangatlah istimewa, karena pemegang segel dari Cakra Jantung Bumi yang berarti siklus dari energi bumi.

Berdasarkan kamus kitab primbon Jawa kuno yang sudah dititeni, disamping pemegang segel dari Cakra Jantung Bumi, orang yang memiliki kelahiran hari Rabu juga mempunyai keistimewaan, yaitu berada dalam elemen api besar dan dilambangkan sebagai matahari.

Nah, untuk dapat mengetahui lebih lengkap tentang keistimewaan kelahiran hari Rabu yang merupakan pemegang segel dari Cakra Jantung Bumi, simak baik-baik dalam artikel primbon Jawa ini.

Baca Juga: 5 Mitos Suara Tokek, Salah Satunya Bisa Meramal Masa Depan, Benarkah?

Dikutip Kabar Banten dari kanal YouTube Esa Production, berikut beberapa penjelasan dari keistimewaan kelahiran hari Rabu menurut primbon Jawa.

Pemegang segel Cakra Jantung Bumi dengan elemen api besar, menjadikan kelahiran hari Rabu memiliki berkepribadian yang rendah hati.

Selain rendah hati, orang yang memiliki kelahiran hari Rabu juga sangatlah peduli, baik hati, dermawan, dan tidak congkak.

Dalam berilmu, orang yang memiliki kelahiran hari Rabu cenderung haus akan pengetahuan dan akan sangat senang bila membagikan ilmunya kepada banyak orang.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Esa Production


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x