Ciri Keturunan Prabu Siliwangi di Banten, Dari Silsilah Syarief Hidayatullah, Benarkah Ini Tanda Khususnya?

- 6 Desember 2021, 10:53 WIB
Ilustrasi Prabu Siliwangi, raja Padjadjaran yang memiliki ciri-ciri dalam keturunannya, termasuk di Banten.
Ilustrasi Prabu Siliwangi, raja Padjadjaran yang memiliki ciri-ciri dalam keturunannya, termasuk di Banten. /facebook.com/@MuseumPrabusiliwangi/

Dari keunikan Tri Tangtu Sundabuwana yakni ciri keturunan Prabu Siliwangi yang dapat dilihat secara kasat mata, ada 3 falsafah hidup, yaitu :

1. Rama (Pendiri, Kepala Kampung, Kepala Daerah)

- Mempunyai tugas mendirikan dan memimpin suatu daerah.

- Rama ini membabat alas daerah itu, sekaligus inilah yang menjadi pemimpin bagi rakyat di daerah tersebut.

2. Resi (Pandita)

- Mempunyai tugas membimbing rakyat menuju suatu hal yang bijaksana dan hakiki menuju Sang Pencipta Alam.

3. Raja (Prabu atau Pemimpin seluruh rakyat)

- Mempunyai tugas memimpin dan membuat kebijakan mengenai semua hal yang berhubungan dengan rakyatnya.

Dari 3 falsafah hidup rakyat Padjadjaran ini, dapat diterapkan oleh para keturunan Padjadjaran saat ini:

- Cirebon 

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah