Daftar Sertifikasi Dosen, Ini Syarat yang Harus Dipersiapkan

- 28 Mei 2022, 06:45 WIB
Daftar sertifikasi dosen, ini syarat yang harus diperhatikan.
Daftar sertifikasi dosen, ini syarat yang harus diperhatikan. /Tangkapan layar akun instagram/@ditjen.dikti./

6. Memenuhi nilai ambang batas Tes Kemampuan Dasar Akademik.

7. Memenuhi nilai ambang batas Tes Kemampuan Bahasa Inggris.

8. Memiliki Sertifikat PEKERTI atau Applied Approach.

Peningkatan karier dosen melalui sertifikasi dosen membuka ruang dalam Tri Dharma Perguruan tinggi yakni pendidikan, penelitian dan pengabidan pada masyarakat.

Dosen diharapkan dapat berkinerja baik agar sesuai sengan passion-nya sehingga bisa melahirkan sumber daya manusia unggul dari perguruan tinggi.

Proses penilaian akhir portofolio dilakukan oleh asesor, yang diusulkan oleh perguruan tinggi penyelenggara sertifikasi dosen setelah mengikuti pembekalan.

Dosen dapat mengakses Aplikasi Sistem Informasi Sumberdaya Terintegrasi atau SISTER perguruan tinggi masing-masing melalui laman sister..

Baca Juga: UIN Syarif Hidayatullah Tawarkan Program Beasiswa Bagi Mahasiswa Aktif

Dosen dapat melengkapi persyaratan sebelum periode sertifikasi dosen dibuka.

Nah itu tadi informasi mengenai pembukaan sertifikasi dosen yang harus diperhatikan peserta untuk mengikuti program peningkatan karier dosen.***

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: Instagram/@ditjen.dikti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x