Arti Mimpi Ular Menurut Islam Ternyata Di Luar Dugaan

- 10 Juli 2022, 07:30 WIB
Ilustrasi perempuan sedang tidur  dan bermimpi melihat ular
Ilustrasi perempuan sedang tidur dan bermimpi melihat ular /Pixabay/girl-1733364

KABAR BANTEN - Mimpi biasanya diartikan sebagai pertanda akan dapat kabar baik atau mungkin nasib sial.

Meski tidak semua mimpi ada artinya, ada kalanya mimpi hanya menjadi bunga tidur atau malah godaan setan.

Dalam Islam mimpi dipakai untuk mengukur kadar kejujuran seseorang.

Baca Juga: 20 Arti Mimpi Digigit Kelabang, No. 18, 19, 20 Pertanda yang Baik dan Menyenangkan 

Jadi semakin jujur seseorang dikesehariannya, maka semakin benar mimpi dalam hidupnya.

Salah satu mimpi yang paling banyak dialami orang dan sering dipertanyakan adalah mimipi ular.

Mimpi ular ini bisa memiliki arti mimpi banyak hal.

Muhamad Ibnu Sirin pernah menulis sebuah kitab yang berjudul " Tafsir Al-Ahlam" yaitu kitab yang memuat tentang kumpulan mimpi dan cara mengartikannya.

Baca Juga: 6 Arti Mimpi tentang Monster, Berkaitan dengan Kesulitan hingga Kekhawatiran Dalam Kehidupan Nyata  

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: Youtube Lestari Azzahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah