Perbedaan Daging Sapi dan Kambing yang Perlu Anda Ketahui Saat Mendapatkan Daging Kurban Idul Adha

- 10 Juli 2022, 15:56 WIB
Ilustrasi sepotong daging hewan kurban terkait perbedaan daging sapi dan kambing.
Ilustrasi sepotong daging hewan kurban terkait perbedaan daging sapi dan kambing. /Pixabay/Webandi

KABAR BANTEN - Masakan daging sapi dan kambing sudah lazim setiap hari dimakan baik itu di restoran maupun di rumah.

Hidangan makan dengan dua jenis daging sapi dan kambing ini punya selera makan yang cukup tinggi.

Daging sapi dan kambing bisa dimasak dengan berbagai olahan misalnya tongseng, sate atau rendang dan gulai.

Di saat hari raya idul adha banyak daging kambing dan sapi yang dibagikan, tentu saja kita bisa bingung membedakan mana daging sapi dan kambing.

Dilansir dari kanal YouTube sances is name, supaya anda tidak bingung memilih mana daging kambing dan sapi, berikut 4 cara untuk membedakannya.

Baca Juga: Berkurban Bukan di Tempat Tinggal, Tanpa Menyaksikan Langsung dan tidak Makan Dagingnya, Boleh atau Tidak?

1. Warna Daging

Umumnya daging kambing berwarna merah cerah dan daging sapi berwarna agak merah gelap kecoklatan.

2. Serat Daging

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Sances is name


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x