Pengamat The Sultan Center, Edi Muhamad Abduh Prediksi Ada 10 Kursi DPRD Cilegon Yang Kosong

- 29 September 2022, 20:10 WIB
Pengamat politik The Sultan Center Kota Cilegon, Edi Muhamad Abduh.
Pengamat politik The Sultan Center Kota Cilegon, Edi Muhamad Abduh. /Dokumen Kabar Banten

Informasi yang berhasil dihimpun, berikut jumlah perolehan kursi pada Pileg 2019 lalu yang berjumlah 40 Kursi.
1. Golkar Jumlah 10 Kursi.
2. Gerindra Jumlah 6 Kursi
3. PKS Jumlah 4 Kursi
4. PAN Jumlah 4 Kursi
5. PDIP Jumlah 4 Kursi
6. Berkarya Jumlah 4 Kursi
7. Nasdem Jumlah 3 Kursi
8. PPP Jumlah 2 Kursi
9. Demokrat Jumlah 2 Kursi
10. PKB Jumlah 1 Kursi.

Itulah jumlah kursi legislative pada Pileg 2019 lalu dan tidak mengalami perubahan ditahun 2024 mendatang.***

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah