Paripurna Penetapan APBD 2023 Kabupaten Serang Mulur Sekitar Dua Jam, BK: Kami Tegas

- 17 November 2022, 12:38 WIB
Penampakan bangku kosong di ruang paripurna DPRD Kabupaten Serang jelang rapat paripurna dengan agenda persetujuan penetapan penetapan APBD 2023, Kamis 17 November 2022.
Penampakan bangku kosong di ruang paripurna DPRD Kabupaten Serang jelang rapat paripurna dengan agenda persetujuan penetapan penetapan APBD 2023, Kamis 17 November 2022. /Kabar Banten/Dindin Hasanudin

Namun sesuai tatib ketika enam kali berturut-turut tidak ikut paripurna maka BK akan berikan sanksi.

Sanksi yang diberikan bisa berupa dilaporkan kepada partai sesuai anggota fraksinya.

Rapat paripurna akhirnya bisa dilaksanakan sekitar pukul 12.10 setelah jumlah anggota yang hadir mencapai 32 orang dan dua pimpinan.

Hadir dalam paripurna tersebut Ketua DPRD Kabupaten Serang Bahrul Ulum, Wakil Ketua DPRD Tati Sumiati dan Wakil Bupati Serang Pandji Tirtayasa. *

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah