Ternyata Inilah Makna dari Tradisi Ritual Memandikan Rupang atau Patung Dewa Jelang Hari Raya Imlek

- 21 Januari 2023, 17:49 WIB
Ilustrasi tradisi ritual memandikan rupang atau patung dewa jelang Hari Raya Imlek
Ilustrasi tradisi ritual memandikan rupang atau patung dewa jelang Hari Raya Imlek /Tangkapan Layar/Instagram @avalokitesvara.pamekasan

KABAR BANTEN – Ritual memandikan rupang atau patung dewa, merupakan tradisi yang selalu dilaksanakan seluruh Klenteng menjelang Hari Raya Imlek.

Dimana tradisi ini biasa dilakukan oleh para pengurus klenteng, sepekan menjelang tahun baru Cina tersebut.

Lalu apa sebetulnya makna dari tradisi ritual memandikan rupang menjelang Hari Raya Imlek, ternyata inilah maknanya.

Baca Juga: Yeay Sabtu! Kuy Bestie Cus ke Tangerang Ada Memboemi Cafe, Cozy Parah Angin Sepoi, Ini 7 Tempat Kuliner Epic 

YouTube nedi putra AW dalam salah satu kontennya, membahas tentang makna dari tradisi ritual memandikan rupang atau patung dewa jelang Hari Raya Imlek.

Pada konten yang berjudul Tradisi Cuci Patung Jelang Imlek di klenteng Eng An Kiong Malang, ini, penjelasan tentang makna memandikan rupang diberikan oleh Halim Tobing.

Dimana Halim Toping adalah Ketua Majelis Agama Konghucu Kota Malang, Jawa Timur.

Baca Juga: Makanan Penutup Tahun Baru Imlek, Ada Nian Gao, Fa Gao, Kue Lobak 

Hal pertama untuk memahami makna dari tradisi ritual memandikan rupang, menurut Halim Toping, dimulai dari mengetahui bahwa umat Konghucu setiap tahun memiliki sebuah ritual jelang Hari Raya Imlek yang harus dilaksanakan.

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: YouTube nedi putra AW


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah