Banyak Jabatan Kosong, Uday Sebut Pemprov Banten Jadi Pemda Plt

- 2 Maret 2023, 14:51 WIB
Uday Suhada yang menyebut Pemprov Banten sebagai Pemda Plt/Dokumen/Uday Suhada
Uday Suhada yang menyebut Pemprov Banten sebagai Pemda Plt/Dokumen/Uday Suhada /

Baca Juga: Bentuk KTB Hingga Penguatan Mitigasi Bencana, BPBD Kota Serang Fokus Antisipasi Banjir di Cuaca Ekstrem

Termasuk jabatan Eselon II lainnya. Diantaranya, Jabatan Eselon II level Kepala Dinas atau Kepala Badan yang di Plt-kan yakni Diskominfo, DPMD, ESDM, para Kepala Biro-Biro di Setda Banten.

Terbaru yaitu jabatan Kepala Badan Kesbangpol Provinsi Banten kini kosong lantaran ditinggal pensiun sejak 1 Maret 2023.

Baca Juga: 6 Kalimat yang Bikin Pria Merasa Takut Ketika Mendengar Wanita Mengucapkannya

Terkait kekosongan jabatan itu, M Tranggono yang saat ini masih menjabat sebagai Pj Sekda Banten menjelaskan.

Bahwa, Asda III Pemprov Banten Deni Hermawan menjadi Plt Kaban Kesbangpol Banten.

"Di Plt-kan ke Pak Deni, Asda tiga," ujar M Tranggono kepada Kabar Banten.***

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah