Keren, Pabrik Kertas di Kabupaten Serang Kuliahkan 25 Karyawannya di STMI Jakarta

- 17 Mei 2023, 10:33 WIB
Direktur PT Indah Kiat Pulp and Paper Heppy Moiras saat memperlihatkan dokumen kerjasama dengan STMI Jakarta untuk pelaksanaan program pendidikan vokasi setara D1, Senin 15 Mei 2023.
Direktur PT Indah Kiat Pulp and Paper Heppy Moiras saat memperlihatkan dokumen kerjasama dengan STMI Jakarta untuk pelaksanaan program pendidikan vokasi setara D1, Senin 15 Mei 2023. /Dok. Indah Kiat Pulp and Paper

"Jadi perjalanan nya cukup panjang karena kita harus menyusun mata kuliahnya, dan dosennya," ucapnya.

Baca Juga: Jadwal Pemberangkatan Jemaah Haji Kabupaten Serang 2023

Dani mengatakan dosen yang mengajar untuk program tersebut diambil dari tiga unsur. Yakni STMI, Yayasan Selulosa Indonesia (Yasi) dan dari karyawan senior Indah Kiat.

"Jadi karyawan senior level kepala seksi jadi pengajar juga untuk program ini prakteknya. Jadi kolaborasi tiga unsur ini akhirnya kita menyusun program kegiatan vokasi D1 untuk industri dalam hal ini Indah Kiat Serang," katanya.

Sampai akhirnya pada Senin 15 Mei 2103 dilakukan pembukaan perkuliahan atau kuliah perdana.

Dalam momen kuliah perdana tersebut dihadiri kepala BPSDMI Kemenperin Masrokhan, Ketua STMI Mustofa, Ketua Yasi Andoyo, Direktur PT Indah Kiat Pulp and Paper Serang Mil Heppy Moiras. Hadir pula unsur dosen.

"Kegiatannya berupa penandatangan kerjasama antara STMI dengan Indah Kiat untuk ikuti kegiatan perkuliahan selama setahun. Selain itu ada kuliah perdana yang langsung diberikan oleh pak Andoyo sebagai ketua Yasi," tuturnya.

Ia mengatakan dari Indah Kiat sendiri ada 10 pengajar bang disiapkan. Sistem pembelajarannya dilakukan secara online, dengan mengikuti waktu kerja karyawan Indah Kiat.

Semisal ketika shift 1 dari pagi sampai sore maka belajar dimulai pukul 16.00 sampai 20.00. Shift 2 dari sore sampai malam, maka kuliah sejak pukul 08.00-12.00, sedangkan shift 3 malam sampai pagi, maka kuliah sejak pukul 14.00-16.00.

"Alhamdulillah kita sudah masuk hari kedua kemarin belajar kuliah perdana tadi pagi juga sudah belajar perkuliahan hari kedua. Sistem belajar online ikut waktu shift, pagi 08.00-12.00 siang, sore 16.00-20.00, siang 14.00-16.00," ucapnya.

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah