Sejarah dan Fakta Menarik Suku Baduy yang Harus Diketahui

- 11 Oktober 2023, 15:01 WIB
Masyarakat Suku Baduy Kabupaten Lebak Banten saat melaksanakan tradisi adat Seba.
Masyarakat Suku Baduy Kabupaten Lebak Banten saat melaksanakan tradisi adat Seba. /Kemenparekraf

 

2. Wilayah Baduy Dalam tidak memiliki layanan internet. Sementara wilayah Baduy Luar masih dapat dijangkau dengan sinyal internet.

Baca Juga: Ingin Berkunjung ke Baduy Dalam? Ini 5 Aturan yang Wajib Dipatuhi Wisatawan Saat Berkunjung

3. Masyarakat Suku Baduy menganut kepercayaan Sunda Wiwitan. Salah satu ajaran Sunda Wiwitan yang masih dipegang teguh oleh masyarakat Suku Baduy adalah kepercayaan dalam menjaga keseimbangan antara manusia dan alam.

4. Masyarakat Suku Baduy lebih senang melakukan berbagai kegiatan dengan jalan kaki.

 

5. Dalam upaya melestarikan budaya, Suku Baduy menetapkan satu wilayah keramat yang dinamakan Tanah Kanekes.

6. Suku Baduy dikenal karena masih memegang nilai-nilai yang sangat kuat, seperti saling menghormati, gotong royong, menjaga kebersihan, dan melestarikan alam.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah