PT ASDP Fery Indonesia Berhasil Reduksi 2,09 Ton Emisi Karbon

- 26 Oktober 2023, 21:33 WIB
Salah satu pemulung, yang memunguti sampah di tepian laut
Salah satu pemulung, yang memunguti sampah di tepian laut /Dokumen/ASDP

KABAR BANTEN - PT ASDP Indonesia Ferry terus berupaya menjaga kelestarian dan keseimbangan lingkungan hidup melalui pengelolaan sampah.

 

 

Upaya PT ASDP Indonesia Ferry menjaga kelestarian dan keseimbangan lingkungan hidup melalui pengelolaan sampah merupakan wujud komitmen perusahaan dalam upaya mereduksi emisi karbon.

Karena itulah PT ASDP Indonesia Ferry terus berupaya menjaga kelestarian dan keseimbangan lingkungan hidup melalui pengelolaan sampah

Corporate Secretary ASDP Shelvy Arifin menyatakan, sebagai perusahaan transportasi, ASDP memiliki keterkaitan erat dengan upaya reduksi emisi karbon.

“Sehingga ASDP berkomitmen menerapkan prinsip usaha berwawasan lingkungan di berbagai bidang mulai di pelabuhan, kapal penyeberangan, hingga lingkungan sekitarnya,”kata Shelvy Arifin, Kamis, 26 Oktober 2023.

Ia menuturkan, salah satu untuk meredkusi emisi karbon itu melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) ASDP yang menggandeng Plasticpay konsisten untuk mereduksi jejak karbon melalui keberlanjutan penggunaan Reverse Vending Machine (RVM) untuk mengurangi sampah plastik.

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah