Sempat Dibenahi Telan Dana Ratusan Juta, Begini Kondisi Pasar Kalodran

- 23 Juli 2020, 11:32 WIB
pasar kalodran
pasar kalodran

"Kami juga tidak tahu kalau kios itu gratis atau bayar, tapi kalau menurut saya pasti ada uang sewanya. Terus kan pembeli juga cuma di luar saja yang ramai, di dalam sepi," katanya, Kamis (23/7/2020).

Menurutnya, pihak Dinas Perdagangan Industri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Disperdaginkop UKM) sebelumnya telah melakukan sosialisasi terkait peningkatan status pasar dari mingguan ke harian.

Baca Juga :Tingkatkan Kualitas Pasar Tradisional di Kota Serang, Dewan Gandeng Kemendag RI

"Tapi memang tidak berjalan, cuma satu minggu saja itu berjalan kalau tidak salah. Soalnya pedagang di sini kan banyaknya dari Pontang dan jual hewan," ujarnya.

Kepala Disperdaginkop dan UKM Kota Serang Yoyo Wicahyono membenarkan saat ini kondisi pasar Kalodran mulai rusak dan tidak tertata rapi. Dalam waktu dekat ini, pihaknya akan melakukan pembenahan terhadap kondisi pasar agar kembali terlihat layak dan jauh dari kata kumuh.

Halaman:

Editor: Kabar Banten


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah