Benarkah Setan di Bulan Ramadan tak Ada? Berikut Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

- 16 April 2021, 19:25 WIB
Tangkapan layar Instagram @adihidayatofficial. Ustadz Adi Hidayat.
Tangkapan layar Instagram @adihidayatofficial. Ustadz Adi Hidayat. /Instagram @adihidayatofficial

Artinya bahwa orang-orang yang gemar melakukan ibadah akan meningkat motivasi ibadahnya seakan-akan pintu surga semakin terbuka lebar baginya.

Baca Juga: Misteri Kentut di Dalam Air, Apakah Benar Membatalkan Puasa?

Dan bila seseorang memohon ampunan, bertobat pada Allah, menjauhi larangannya maka seakan-akan pintu neraka tertutup rapat.

Bila surga terbuka lebar dan pintu neraka tertutup, maka tidak ada celah bagi setan untuk menggodanya.

Seakan-akan setan terikat, terbelenggu, hingga tidak mampu menguasai orang tersebut.

Maka, dengan ini, Rasulullah menganjurkan kita untuk meningkatkan ibadah dan bertobat kepada Allah. Dan dengan itu, setan tidak memiliki kekuatan untuk menggoda kita. 

Kalau dulu saat masih kecil mengartikan hadits ini dengan 'Setan literally diikat'.***

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Instagram @adihidayatofficial


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah