Sudah Awal Dzulhijjah Nih, Puasa Sunnah yuk! Berikut Amalannya serta Niat-niatnya

- 11 Juli 2021, 10:03 WIB
Potret sejumlah warga di Kota Serang, Banten, saat sedang tadarrus Al-Quran bersama dalam menyambut bulan Dzulhijjah 1442 H.
Potret sejumlah warga di Kota Serang, Banten, saat sedang tadarrus Al-Quran bersama dalam menyambut bulan Dzulhijjah 1442 H. /Azzam Miftah/Kabar Banten

KABAR BANTEN- Hari ini tepat memasuki 1 Dzulhijjah 1442 Hijriyah, 9 hari menjelang Iduladha pada 20 Juli 2021.

Sejumlah amalan sunnah seperti Puasa Dzulhijjah tanggal 1-7 dapat dijalani.

Tak cuma itu, dalam kalender Hijriyah, bulan Dzulhijjah juga punya amalan sunnah puasa lainnya, seperti puasa Tarwiyah, dan puasa Arafah bisa dilaksanakan oleh umat muslim yang menjalaninya.

Baca Juga: Sinopsis Web Series Mozachiko, Chemistry Epic Junior Roberts dengan Rebecca Klopper

Pasalnya, puasa Dzulhijjah di waktu tersebut, maupun Puasa Tarwiyah, dan Puasa Arafah memiliki keutamaan dan ganjaran yang besar untuk yang menjalinnya sebelum datangnya lebaran Kurban pada 10 Dzulhijjah 1442 H nanti.

Lalu kapan jadwal Puasa Dzulhijjah, Puasa Tarwiyah, dan Puasa Arafah tahun 2021?

Merujuk kalender Islam 1442 Hijriyah, Bulan Dzulhijjah telah menginjak pada hari ini. Ahad, 11 Juli 2021.

Baca Juga: Mobilitas Warga Kota Cilegon Cuma Turun 15,9 Persen Selama PPKM Darurat, Berikut Capaian Daerah se-Banten

Artinya puasa Dzulhijjah tanggal 1-7, Dzulhijjah bisa dilaksanakan mulai tanggal tersebut sampai dengan Sabtu, 17 Juli 2021.

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x