152 Nama Anak Laki Laki dan Perempuan dari Bahasa Jawa, Sansekerta, Islami, Arab hingga Inggris

- 29 Maret 2022, 15:21 WIB
Ilustrasi 152 nama anak laki laki dan perempuan yang artinya beruntung dari bahasa Jawa, Sansekerta, Islami, Arab, Amerika, Cina, Korea dan Inggris.
Ilustrasi 152 nama anak laki laki dan perempuan yang artinya beruntung dari bahasa Jawa, Sansekerta, Islami, Arab, Amerika, Cina, Korea dan Inggris. /Bess Hamiti/pexels.com

26. Chang (bahasa Cina)
Artinya, keberuntungan.

27. Dhuhayu (bahasa Indonesia)
Artinya, keberhasilan, kecerdasan dan keberuntungan.

28. Da-Hee (bahasa Korea)
Artinya, beruntung.

29. Dahayu (bahasa Indonesia)
Artinya, berhasil dengan baik, cerdas dan beruntung.

30. Dayu bentuk lain dari Dahayu (bahasa Indonesia)
Artinya, berhasil dengan baik, cerdas dan beruntung.

31. Dita bentuk lain dari Dyta (bahasa Polandia)
Artinya, keberuntungan dalam bertempur.

33. Edith (bahasa Inggris-Amerika)
Artinya, keberuntungan, hadiah.

34. Edrea (bahasa Inggris-Amerika)
Artinya, sangat kuat, keberuntungan.

35. Edwerdina (bahasa Inggris-Amerika)
Artinya, penjaga yang beruntung.

36. Felicity (bahasa Inggris-Amerika)
Artinya, Keberuntungan atau kebahagiaan.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Kamus Arti Nama


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah