13 Amalan Ibadah Wanita Haid di Bulan Puasa Ramadhan

- 12 April 2022, 14:51 WIB
Ilustrasi gambar wanita haid terkait sejumlah amalan yang boleh dilakukan di bulan puasa Ramadhan meski tak berpuasa.
Ilustrasi gambar wanita haid terkait sejumlah amalan yang boleh dilakukan di bulan puasa Ramadhan meski tak berpuasa. /Tangkap layar/pixabay.com/CDD20

• Sangat Baik untuk Psikologis Manusia

Saat membaca dan mendengarkan Alquran, otak akan menghasilkan gelombang alfa.

Hal ini mengindikasikan bahwa otak sedang dalam kondisi damai, tenang, terhindar dari stres, rileks, dan lebih fokus.

• Meningkatkan Kemampuan memori

Antara anak yang mendengarkan dan anak yang tidak mendengarkannya selama 15 menit terlihat sekali peningkatan performa ingatannya.

Menurunnya kemampuan memori atau yang sering disebut sebagai pikun merupakan salah satu masalah degeneratif yang sering dialami manusia.

Untuk menghindari masalah tersebut, ternyata mendengarkan lantunan ayat-ayat suci Alquran merupakan salah satu cara terbaik.

• Baik untuk Kesehatan Jantung dan Paru-paru

• Mempercepat Penyembuhan Orang yang Sedang Sakit

Pasien yang sakit mulai dari yang ringan sampai berat bisa ikhtiar untuk mempercepat penyembuhannya dengan mendengarkan lantunan Alquran.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah