Jangan Salah Lagi, Hanya 3 Cara Sedekah Ini yang Bisa Bikin Anda Berlimpah Rezeki

- 18 Agustus 2022, 06:05 WIB
Ilustrasi sedekah
Ilustrasi sedekah /Pixabay

Jika telah tertanam dalam pikiran bawah sadar kita bahwa kita lebih sejahtera, ini menunjukkan bahwa pikiran bahwa sadar siap memproses kondisi tersebut menjadi sebuah kenyataan.

Kita tahu cara kerja pikiran alam bawah sadar tidak dapat membedakan mana realita dan mana bukan realita.

Semua emosi tersebut akan diwujudkan dan diproses menjadi kenyataan secara pelan, namun pasti perasaan tersebut akan mewujud menjadi sebuah realita bahwa kita akan lebih sejahtera.

Inilah logikanya kenapa sedekah dapat meningkatkan kesejahteraan kita secara jangka panjang.

Baca Juga: Tri Suaka Minta Kesempatan Kedua di Singel Terbarunya Berjudul Ku Siap Hidup Denganmu, Ini Lirik Lagunya 

Riset juga menunjukkan bahwa orang yang bersedekah jauh lebih bahagia, inilah hasil riset yang dilakukan oleh Michael Norton dari Harvard Bisnis School.

Hasil riset tersebut menunjukkan ketika orang bersedekah hormon endorfin akan terproduksi dalam otak kita.

Hormon endorfin inilah yang akan membuat kita lebih rileks, lebih bahagia, dan terbebas dari stress.

Baca Juga: Kampuang Nan Jauh di Mato, Rek Ayo Rek dan Apuse Lagu yang dinyanyikan Lyodra Ginting saat Pengibaran Bendera  

Perasaan santai, bahagia, membuat kita menjadi orang yang lebih produktif, menjadi orang yang lebih kreatif, membuat kita mampu melihat peluang-peluang yang tidak akan pernah mampu kita lihat ketika kita dalam kondisi tertekan dan stress.

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: YouTube Roeang Belajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah