Putri Cantik Mulia Penuh Kedamaian dan Keberuntungan, 26 Nama Bayi Perempuan Islami 3 Kata, Awalan Huruf E

- 16 September 2022, 19:57 WIB
Illustrasi terkait 26 nama bayi perempuan Islami 3 kata, bermakna Putri cantik mulia, penuh kedamaian dan keberuntungan, awalan huruf E/instagram/@baby_elena_15d
Illustrasi terkait 26 nama bayi perempuan Islami 3 kata, bermakna Putri cantik mulia, penuh kedamaian dan keberuntungan, awalan huruf E/instagram/@baby_elena_15d /

 

KABAR BANTEN – Memiliki makna baik, diantaranya Putri cantik mulia, yang hidupnya penuh kedamaian dan keberuntungan,  26 rangkaian nama bayi perempuan Islami awalan huruf E ini terdengar cantik dan aesthetic.

Salah satu tugas orangtua, adalah memberikan nama yang selain cantik juga memiliki makna yang baik, sebagai wujud harapan dan doa orangtua, bagi putra-putrinya.

Nah, dalam artikel ini terdapat rekomendasi nama bayi perempuan Islami yang terangkai dengan 3 kata cantik aesthetic dengan makna yang baik, khusus  awalan huruf E.

Sebagaimana kabar banten lansir dari Kamus Arti Nama dan kanal youtube Si Mungil, berikut 26 rangkaian nama bayi perempuan Islami 3 kata, awalan huruf E yang mengandung makna Putri cantik mulia, hidup penuh kedamaian dan keberuntungan, serta makna baik lainnya, yang bisa jadi pilihan.

Baca Juga: 67 Kumpulan Nama Bayi Perempuan Islami Arab, 3 Kata, Makna Pembawa Rezeki dan Keberuntungan, Awalan A Hingga Z 

1. Elmira Syaffira Mecca

Artinya : anak perempuan cantik bagai Putri, sholehah, suci dan memiliki kebersihan hati dan memiliki  keistimewaan

  • Elmira : aristocrat, Putri, mulia, Putri raja
  • Asyaffira : istimewa
  • Mecca : kota suci mekah

2. Eisha Shiza Farzana

Artinya : anak perempuan pandai dan selalu rajin berdoa, yang hidupnya penuh keberuntungan, merupakan anugerah dari Allah SWT

  • Eisha : yang selalu berdoa dimalam hari
  • Shiza : hadiah, pemberian
  • Farzana : bijak, pandai, yang beruntung

2. Eiliya Zhafira Shakila

Artinya : anak perempuan yang berparas cantik rupawan yang dicintai Allah SWT, hidupnya penuh  kedamaian, keberuntungan, kemenangan dan keberhasilan

  • Eiliya : yang cantik, penuh kedamaian, dicintai Tuhan
  • Zhafira : beruntung, kemenangan, keberhasilan
  • Shakila : yang rupawan, cantik

3. Ezza Noura Zakira

Artinya : anak perempuan yang baik hati, bijaksana dan berbudi serta sangat menyukai ilmu pegetahuan dan pandai mengingat

  • Ezza : yang memberikan penghormatan
  • Noura : Sentosa, sangat menyukai ilmu pengetahuan, bersemangat, perempuan yang indah
  • Zakira : mengingat

4. Eilya Kaifiya Atika

Artinya : anak perempuan cantik yang riang gembira, penuh keceriaan dan hidupnya penuh dengan kedamaian.

  • Eilya : yang cantik, penuh kedamaian, dicintai Tuhan
  • Kaifiya : anak perempuan yang riang gembira dan penuh keceriaan
  • Atika : wanita yang cantik

5. Elmira Hayunnisa Rizqiana

Artinya : anak perempuan mulia sebaik-baiknya Putri mulia, yang selalu hidupnya diberkahi rezeki dan keberuntungan

  • Elmira : Putri, mulia
  • Hayunnisa : sebai-baiknya wanita
  • Rizqiana : yang diberi rezeki, beruntung

6. Eleanora Aghnia Naila

Artinya : anak perempuan yang dianugerahi kekayaan dan diberi jalan terang oleh Allah SWT

  • Eleonora : Tuhan adalah penerang jalanku
  • Aghnia : kaya
  • Naila : anugerah

7. Evliya Kaysa Falihah

Artinya : anak perempuan sholehah yang pandai berbicara dan memiliki pengetahuan tentang hadist kelak akan menjadi seorang yang sukses dan bisa melindungi keluarga

  • Evliya : para pelindung
  • Kaysa : seorang narrator hadist
  • Falilah : yang sukses

8. Emalea Aaleyah Yumna

Artinya : anak perempuan  yang mendapatkan berkah dan karunia dari Allah SWT, dapat dipercaya, serta hidupnya penuh dengan keberuntungan

  • Emalea : percaya, kepercayaan
  • Aaleyah : karunia dari Allah
  • Yumna : diberkahi, beruntung

9. Eiliya Yamela Haameda

Artinya : anak perempuan yang cantik rupawan, hidupnya tentram penuh kedamaian dan bertakwa serta sangat berharga

  • Eiliya : yang cantik, penuh kedamaian, dicintai Tuhan
  • Yamela : cantik
  • Haameda : yang berharga

10. Enisa Shakila Zhafira

Artinya : anak perempuan yang berparas cantik rupawan, pandai bergaul dan bisa menjadi yang teman baik, hidupnya penuh kemenangan, keberhasilan dan keberuntungan

  • Enisa : teman baik
  • Zhafira : beruntung, kemenangan, keberhasilan

11. Ereanora Zayda Rosadah

Artinya : anak perempuan yang jujur, bijaksana, hidupnya selalu berjalan dijalan yang lurus, mendapatkan petunjuk dari Allah SWT, serta selalu mendapat keberuntungan.

  • Ereanora : Tuhan adalah penerang jalanku
  • Zayda : beruntung
  • Rosyadah : petunjuk jalan yang lurus

 

12. Efra Zihan Mersiha

Artinya : anak perempuan yang cantik dan elegan yang memiliki sifat yang ceria dan membawa kebahagiaan

  • Efra : festival, perayaan
  • Ziyan : elegan
  • Mersiha : yang paling cantik

13. Eiliya Mufia Zerina

Artinya : Putri cantik yang pintar penurut dan patuh serta hidupnya penuh kedamaian dan tentram

  • Eilya : yang cantik, penuh kedamaian, dicintai Tuhan
  • Mufia : penurut, patuh
  • Zerina : Putri raja, pintar

14. Elma Arsyila Rachmadina

Artinya : anak perempuan cantik yang banyak diberi berkah serta memiliki hidup yang Bahagia dan disukai oleh banyak orang

  • Elma : apel, ramah
  • Arsyila : jalan penghidupan yang tentram, merdeka, Bahagia, sempurna
  • Rachmadina : dewi kecantikan yang banyak diberi berkah

15. Elmira Aulia Rasyida

Artinya : anak perempuan yang dilahirkan bersih dan dianugerahi hati yang mulia bagi seorang Putri Raja

  • Elmira : aristocrat, putri, mulia, putri raja
  • Aulia : orang suci
  • Rasyiddah : wanita yang telah dianugerahi 

16. Elmira Azkiya Karima

Artinya : Putri cantik putih, yang memiliki kecerdasan yang tinggi,serta memiliki sifat yang mulia dan dermawan

  • Elmira : aristocrat, Putri, mulia
  • Azkiya : cerdas, pintar, putih
  • Karima : mulia dan dermawan

17. Evren Naureen Alishba

Artinya : anak perempuan yang cantik seperti cahaya yang terang sebagai ciptaan sang Pemilik Alam Semesta

  • Evren : alam semesta
  • Naureen : cahaya terang
  • Alishba : cantik

18. Elma Aiza Azzahra

Artinya : anak perempuan cantik harum mulia laksana bunga, yang memiliki sifat ramah, dan dihormati banyak orang

  • Elma : ramah
  • Aiza : dihormati, mulia, perkasa
  • Azzahra : bunga

19. Enisa Adreena Umaiza

Artinya : anak perempuan cantik yang memiliki pemikiran cemerlang, pandai bergaul, hidupnya kaya dan makmur

  • Enisa : teman baik
  • Adreena : kaya, Makmur
  • Umaiza : cemerlang, cantik

20. Elmira Sadina Syafrina

Artinya : anak perempuan yang berhati mulia dan selalu tawakal serta dipenuhi dengan keberuntungan

  • Elmira : aristolrat, Putri, mulia, Putri raja
  • Sadia : beruntung
  • Syafrina : kesabaran
  • Shakila : yang rupawan, cantik

21. Ersya Amina Mafaza

Artinya : perempuan  cerdas yang dapat dipercaya dan mendapatkan kesuksesan yang besar dalam hidupnya

  • Ersya : bersemangat, cerdas
  • Amina : dapat dipercaya
  • Mafaza : seperti bulan, kesuksesan besar

22. Ermina Sheza Azkadnia

Artinya : anak perempuan sholehah, religius, dan taat kepada agama serta ramah dan senang bergaul

  • Ermina : sahabat
  • Sheza : gadis yang religius
  • Azkadina : sholehah dan taat kepada agama

23. Eza Ainun Zahrotusyita

Artinya :  perempuan yang memiliki parasa cantik, bermata indah dan yang selalu dihormati

  • Eza : seseorang yang memberi kehormatan dan juga menghormati
  • Ainun : mata indah
  • Zahrotunisya : bunga dimusim dingin

24. Erum Nazneen Ruqaya

Artinya : anak perempuan cantik dan sholehah yang memiliki kelembutan hati

  • Erum : surga
  • Nazneen : cantik
  • Ruqaya : lembut, nama Putri Rasulullah SAW

25. Elmeira Azizah Zahra

Artinya : Putri mulia yang berkulit putih dan memiliki paras cantik bagaikan bunga yang sedang mekar

  • Elmeira : Putri, mulia
  • Azizah, perkasa, mulia
  • Zahra : putih, bunga yang sedang mekar, mekar

26. Eshal Alesha Shalihah

Artinya : anak perempuan secantik dan seharum bunga dari surga, sholelah serta hidupnya penuh keberuntungan karena selalu dilindungi Allah.

  • Eshal : bunga disurga yang paling harum
  • Alesha : beruntung, selalu dilindungi Allah SWT
  • Shalihah : perempuan yang baik dan sholehah

Baca Juga: Pemimpin Tampan Penuh Kebaikan, 28 Nama Bayi Laki Laki Perpaduan Arab Sansekerta Aesthetic, 3 kata

Demikian, 26 rangkaian nama bayi perempuan Islami 3 kata, awalan huruf E terbaik, bermakna Putri cantik mulia, hidup penuh kedamaian dan keberuntungan, serta makna baik lainnya, yang bisa jadi pilihan.

Semoga bisa menjadi inspirasi bagi Anda yang sedang mencari referensi nama bayi perempuan.***

 

 

 

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: Kamus Arti Nama youtube si mungil


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah