30 Nama Bayi Perempuan Islami dalam Alquran yang Modern dan Terbaru, Bermakna Cantik, Rajin hingga Bijaksana

- 20 Oktober 2022, 05:05 WIB
Ilustrasi nama bayi perempuan islami dalam alquran yang modern dan terbaru, bermakna bijaksana, cantik, rajin hingga cerdas.
Ilustrasi nama bayi perempuan islami dalam alquran yang modern dan terbaru, bermakna bijaksana, cantik, rajin hingga cerdas. /pexels.com/Olia Danilevich


KABAR BANTEN – Kebahagian terbesar seorang bunda adalah ketika ingin anak perempuan dan terkabul, untuk nama anaknya, bunda bisa memilih dari nama nama bayi perempuan islami dalam alquran yang modern dan terbaru, bermakna bijaksana, cantik, rajin hingga cerdas.

Ayah dan bunda bisa memilih salah satu nama yang paling sesuai dengan harapan dan doa dengan pilihan nama dari awalan huruf A hingga E, yang penuh makna dan doa.

Rangkaian nama nama bayi perempuan islami dalam alquran yang bermakna bijaksana, cantik, rajin hingga cerdas, yang bisa menjadi pilihan terbaik untuk ayah dan bunda, yang membawa banyak pilihan makna dan doa.

Dilansir Kabar Banten dari kamus arti nama, berikut rangkaian nama nama bayi perempuan islami dalam alquran yang modern dan terbaru, bermakna bijaksana, cantik, rajin hingga cerdas, yang kami rekomendasikan untuk ayah dan bunda:

Baca Juga: 71 Nama Bayi Laki Laki Islami Jawa Sansekerta Modern Terbaru yang Gagah, Bermakna Keberuntungan hingga Setia



1. Adila Fara Amelia
Maknanya perempuan berhati lurus dan adil serta pandai yang rajin beribadah.

2. Afifah Laudya Hamida
Maknanya perempuan berhati lembut dan pandai menjaga perasaan orang lain yang rajin beribadah.

3. Afiyah Binari Ardena
Maknanya perempuan lemah gemulai dan berhati mulia serta rajin beribadah yang dianugerahi kesehatan.

4. Ainun Iftinah Maliqi
Maknanya perempuan bermata indah dan cerdas yang rajin serta ulet dalam berkerja.

5. Aiza Labibah Malika
Maknanya perempuan berwibawa dan berhati mulia serta cerdas yang rajin beribadah.

6. Aisyah Qaila Sakanti
Maknanya perempuan mulia dan pandai berbicara yang lemah lembut serta rajin beribadah.

7. Alesha Penny Shakaira
Maknanya perempuan pembawa keberuntungan yang pandai bersyukur dan rajin berdoa.

8. Amina Pramidita Shaqeena
Maknanya perempuan yang dapat dipercaya, pandai dan berbudi luhur serta berkepribadian tenang.

9. Annisa Lakisha Noniko
Maknanya perempuan berpenampilan anggun dan pandai yang rajin bekerja serta penuh perhatian.

10. Asma Lupita Nerissa
Maknanya perempuan berparas cantik dan pandai yang rajin bekerja.

11. Aqila Facunda Masika
Maknanya perempuan bijaksana, cerdas dan pandai berbicara yang rajin bekerja.

12. Atiqa Zofia Maritza
Maknanya perempuan berparas cantik, bijaksana, dan pandai yang beriman serta lemah lembut.

13. Avicenna Aqila Midori
Maknanya perempuan cerdas yang bijaksana dan pandai serta berhati lembut.

14. Azizah Haziqa Elmira
Maknanya perempuan berhati mulia, cerdik, dan pandai yang rajin beribadah serta bekerja keras.

15. Azkiya Labiba Carita
Maknanya perempuan cerdas, pintar, dan bijaksana yang berjiwa penolong.

16. Azzahra Nabila Emilia
Maknanya perempuan cantik bagai bunga yang cerdik dan cerdas serta rajin beribadah.

17. Afida Zakiya Amorie    
Maknanya perempuan berperasaan tajam dan pandai yang rajin dan tekun beribadah.

18. Aghnia Fatin Zannisa
Maknanya perempuan kaya dan cerdas yang penuh semangat hidup serta rajin beribadah.

19. Bahira Alfina Gabriele
Maknanya perempuan pintar, mulia dan bijaksana yang rajin bekerja.

20. Balqis Pritha Alfina
Maknanya perempuan mulia dan berparas cantik yang bijaksana serta rajin beribadah.

21. Chafiya Sofie Adhidaiva
Maknanya perempuan bijaksana yang pandai menjaga kehormatan serta rela berkorban.

22. Chayra Zsofika Ignacia
Maknanya perempuan penuh kebaikan dan semangat hidup yang bijaksana serta rajin beribadah.

23. Chafia Ashami Carolina
Maknanya perempuan memesona dan bijaksana yang mandiri serta rajin berdoa.

24. Dafiya Anindra Loretta
Maknanya perempuan ahli hadist yang bijaksana serta rajin beribadah.

25. Daneen Lasea Maury
Maknanya perempuan cantik, anggun serta berhati lembut yang bijaksana serta rajin beribadah.

26. Dina Mahisa Oreste
Maknanya perempuan penuh cinta yang bijaksana dan berpendiriang kuat serta rajin bekerja.

27. Dzakiya Dita Neifalanita
Maknanya perempuan cerdas dan bijaksana yang rajin menabung.

28. Eliza Kimita Ardena     
Maknanya perempuan istimewa yang bijaksana dan berwibawa serta rajin bekerja.

29 . Eiman Sakina Novalinda
Maknanya perempuan beriman dan bijaksana serta berpendirian kuat yang berhati tenang.

30. Erina Regita Ursina     
Maknanya perempuan berparas cantik dan bijaksana serta optimis yang rajin bekerja.

Demikian rangkaian nama nama bayi perempuan islami dalam alquran yang modern dan terbaru, bermakna bijaksana, cantik, rajin hingga cerdas, yang kami rekomendasikan untuk ayah dan bunda. Semoga bermanfaat dan membawa keberkahan untuk anak ayah dan bunda.***

Editor: Maksuni Husen

Sumber: Kamus Arti Nama


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah