Cara Minum dan Manfaat serta Keutamaan Air Zam Zam yang Perlu Diketahui

- 11 Februari 2024, 19:05 WIB
Air Zam Zam dalam kemasan.
Air Zam Zam dalam kemasan. /Kabar Banten /Himawan Sutanto

KABAR BANTEN - Salah satu air yang banyak khasiatnya dalam islam, yakni air zam zam. Dimana, air zam zam bisa didapat ketika orang berangkat haji atau umroh di tanah suci mekkah.

Cinderamata orang yang habis pergi menunaikan ibadah haji atau umrah yang sangat diharapkan adalah air zam zam.

Dimana air zam zam sangat berkhasiat menurut ajaran Islam. Bahkan bisa menyembuhkan penyakit yang diderita oleh orang.

Dikutip dari berbagai sumber, air zam zam sangat bagus dan berguna bagi Kesehatan tubuh.

Dimana air zam zam memiiki banyak khasiat dibanding dengan air lainnya. Apalagi ada yang menyebut bahwa air zam-zam merupakan salah satu mata air dari surga.

Ada beberapa manfaat air zam-zam yang ditinjau dari segi keutamaannya yakni sebagai berikut:

Air zamzam adalah air terbaik yang ada di bumi
Air zamzam adalah air yang menjadi perantara Jibril
Air zamzam adalah air yang digunakan Malaikat Jibril untuk menyucikan hati Nabi Muhammad SAW
Air zamzam dapat memberikan rasa kenyang bagi yang lapar
Air zamzam bermanfaat sebagai penawar segala penyakit
Air zamzam terdapat obat pereda demam
Air zamzam dapat menyehatkan tubuh dan menguatkan badan.

Namun, dalam meminum air zam zam tidaklah sembarangan. Karena ada anjuran dalam meminum air zam zam sesuai dengan etika.

Dimana saat hendak meminum air zam zam hendaklan membaca basmalah terlebih dahulu agar mendapatkan keberkahan dan diakhiri dengan lafadz alhamdullilah.

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x