5 Golongan Orang yang Sangat Rugi di Bulan Ramadan

- 21 Maret 2024, 11:50 WIB
Ilustrasi terkait golongan orang yang rugi di Bulan Ramadan.
Ilustrasi terkait golongan orang yang rugi di Bulan Ramadan. /Pexels/burak-the-weekender

Padahal selama Bulan Ramadan terdapat banyaknya amal dan dzikir yang dikerjakan akan mendapatkan ampunan Allah SWT seperti amal berupa puasa.

Nabi Muhammad SAW mengatakan: "siapa yang berpuasa di Bulan Ramadan dengan keimanan dan mengharap ganjaran dari Allah SWT maka Allah ampuni dosa-dosanya yang telah lalu".

Baca Juga: 10 Sunah yang Rugi Kalau Tidak Dikerjakan Ketika Bulan Ramadan

Demikian juga kiyam Ramadan Nabi Muhammad SAW bersabda:"siapa yang salat tarawih di Bulan Ramadan karena iman dan mengharap pahala dari Allah SWT, maka Allah ampuni dosa-dosanya yang telah lalu".

Sebagai manusia biasa tentu kita banyak melakukan perbuatan dosa mungkin kita pernah berbuat dosa, maka di Bulan Ramadan ini kita sudah seharusnya meminta ampunan kepada Allah SWT dan memperbaiki amal ibadah kita agar kita tidak termasuk orang yang merugi.

Kesempatan Bulan Ramadan ini tidak boleh disia-siakan semoga Ramadan di tahun ini kita bisa menjadi lebih baik semoga Allah SWT mengampuni dosa-dosa kita dan menjadikan kita menjadi hambanya yang Soleh yang akan keluar sebagai pemenang dan meraih predikat Mutaqqin amin ya rabbal alamin.***

 

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube NS BOR CHANNEL


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah