20 Nama Bayi Laki-laki Terdiri dari 2 Kata Awalan Huruf D Bermakna Ksatria, Pemimpin, Bijaksana, dan Mandiri

13 Juni 2022, 20:40 WIB
Ilustrasi nama Bayi Laki laki awalan huruf D /pexels/R.J.Alicea /


KABAR BANTEN - Nama bayi laki-laki Terdiri dari 2, Awalan Huruf D Bermakna Ksatria, Pemimpin, Bijaksana, Mandiri, Pemberani, Hingga Rezeki Melimpah ini, bisa dijadikan rekomendasi untuk para orang tua yang sedang menantikan kehadiran sang buah hati.

Memberikan nama kepada buah hati kita merupakan hal penting yang harus dilakukan oleh orang tua.

Untuk itu, sebaiknya orang tua harus memahami makna dan arti yang terkandung di dalam nama bayi.

Dikutip kabarbanten.pikiran-rakyat.com dari channel Youtube She Sha, berikut nama bayi laki-laki, Awalan Huruf D Terdiri dari 2 Kata, Bermakna Ksatria, Pemimpin, Bijaksana, Mandiri, Pemberani, Hingga Rezeki Melimpah.

Baca Juga: 32 Nama Bayi Laki-laki Islam Arab, Berawalan A sampai Z, Bermakna Luar Biasa, Bersinar, Gagah, dan Dermawan

 

1. Damario Raskhan artinya anak laki-laki yang mempesona dan menerangi keluarga

2. Daviandra Althamis artinya pemimpin yang disayangi

3. Daffa Damarwansyah artinya laki-laki yang membela kebenaran dan selalu menepati janji

4. Davin Damarion artinya laki-laki menjadi pemimpin dan disayangi banyak orang

5. Dyandra Wijayanto artinya anak kedua yang kelak akan hidup dengan kejayaannya

6. Danandya Armansyah artinya anak laki-laki yang memiliki jiwa ksatria dan menjadi harapan semua orang

7. Denandra Verdianto artinya anak laki-laki yang kaya raya dan mempunyai rezeki yang mengalir

8. Davin Prawira artinya anak laki-laki yang disayangi dan dicintai karena keberaniannya

9. Damian Wishaka semoga kelak menjadi sahabat yang baik dan menjadi orang yang bijaksana

10. Danish Sinatria artinya anak laki-laki yang bijaksana dan kelak akan memiliki kehidupan yang cerah

11. Daffa Rizkiansyah artinya anak laki-laki yang mendapat rezeki yang melimpah

12. Dhefin Reifansyah artinya anak laki-laki yang kelak akan mandiri dan menghasilkan kebaikan

13. Davey Damarlangit artinya anak laki-laki yang disayangi dan menerangi keluarga

14. Dika Dhananjaya artinya anak laki-laki yang diberi kelebihan dan mempunyai jiwa ksatria

15. Darwin Gentamas artinya kakak laki-laki yang berarti dan pemberani

16. Deka Aishwarya artinya anak laki-laki yang menyenangkan dan kelak akan menjadi orang kaya

17. Dhanurendra Elfredo artinya anak laki-laki yang mempunyai ilmu tinggi dan bijaksana

18. Davian Pramudya artinya semoga kelak menjadi pemimpin yang bijaksana

19. Diandra Haidarrahman artinya anak laki-laki yang pemberani seperti prajurit

20. Deska Arfabian artinya anak laki-laki yang bahagia dan mempunyai kedudukan yang tinggi.

Baca Juga: 54 Nama Bayi Perempuan Jawa Islami Bermakna Sopan, Sempurna, Lembut, Penuh Cinta, Menawan, Murni Hingga Abadi.

Itulah referensi nama bayi laki-laki yang Awalan Huruf D Terdiri dari 2 Kata Bermakna Disayangi, Bijaksana, Rezeki yang melimpah. Semoga bermanfaat.***

Editor: Maksuni Husen

Sumber: youtube SHE SHA

Tags

Terkini

Terpopuler