9 Tanaman Depan Rumah Pembawa Hoki dan Rezeki Menurut Feng Shui

- 1 Agustus 2021, 09:29 WIB
Ilustrasi gambar tentang bunga mawar sebagai salah satu tanaman depan rumah pembawa hoki dan rezeki menurut Feng Shui.
Ilustrasi gambar tentang bunga mawar sebagai salah satu tanaman depan rumah pembawa hoki dan rezeki menurut Feng Shui. /Tangkap layar/pixabay.com/Anduka/

KABAR BANTEN - Sembilan tanaman depan rumah pembawa hoki dan rezeki menurut Feng Shui.

Terlepas dari fungsi utama tanaman yang dapat menjadi sumber pangan, penghias rumah, serta racikan obat-obatan tradisional, ternyata tanaman depan rumah juga menyimpan misteri tersendiri berdasarkan Feng Shui.

Menurut Feng Shui, para leluhur Cina menyakini bahwa tanaman tertentu dapat membawa hoki dan rezeki bagi pemiliknya jika ditanam di depan rumah.

Baca Juga: 8 Tips Bikin Ruang Keluarga Bawa Hoki dan Rezeki, Menurut Fengshui

Lantas, tanaman apa sajakah yang bisa membawa hoki dan rezeki bila ditanam di depan rumah menurut Feng Shui?

Dikutip Kabar-Banten.com melalui kanal YouTube Guru Paranormal, berikut penjelasan dari 9 tanaman depan rumah pembawa hoki dan rezeki menurut Feng Shui.

 

1. Bunga Matahari

Selain warna kuningnya yang begitu indah dan membuat suasana depan rumah menjadi segar dan cerah. Bunga matahari yang ditanam di depan rumah diyakini membawa hoki dan rezeki.

Menurut Feng Shui, bunga matahari juga dapat menciptakan kebahagiaan, ketentraman, dan keharmonisan dalam keluarga.

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: YouTube Guru Paranormal


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x