Berikut Cara Membuat Orang Berbohong Jadi Berkata Jujur Tanpa Dia Sadari, Menurut Chandra Putra Negara

- 26 Desember 2021, 07:39 WIB
 Chandra Putra Negara sedang menjelaskan 6 cara agar orang berbohong berkata jujur tanpa dia sadari.
Chandra Putra Negara sedang menjelaskan 6 cara agar orang berbohong berkata jujur tanpa dia sadari. /Tangkap layar channel YouTube Success before.30

Baca Juga: Terpilih Sebagai Ketua Umum IKAYASA Banten, Furtasan Ali Yusuf: Kami Siap Bantu Kembangkan UMKM

2. Tunjukkan empati kepadanya.
Kita harus bisa menunjukkan, kalau kita mengerti perasaannya, bikin dia tidak tertekan dan merasa nyaman, tidak didesak oleh pihak manapun, tunjukan bahwa kita berada dipihaknya, sehingga dia tidak merasa ketakutan.

3.Tunjukkan kesan bahwa tidak ada masalah besar jika dia mau jujur, beri dia motivasi, bahwa orang yang jujur adalah orang yang berjiwa besar dan orang yang berani berkata jujur pada dirinya sendiri adalah orang yang bakal sukses.

Baca Juga: Hadiah Natal, Ratusan Napi Kristen di Banten Terima Ini dari Kemenkumham

4. Katakan padanya bukan hanya dirinya saja yang pernah berbuat salah, beri motivasi dengan mengatakan bahwa setiap orang pernah melakukan kesalahan.

5. Tawarkan perlindungan, jika kita tawarkan perlindungan kepadanya, dia akan merasa ada yang mensuportnya.

Baca Juga: 11 SD Negeri di Kota Tangerang Raih Penghargaan Sekolah Adiwiyata Mandiri dari KLHK

6. Buatlah dia merasa tenang dan nyaman, maka dengan sendirinya dia akan berkata jujur.

Demikianlah cara agar orang yang berbohong jadi berkata jujur, tanpa dia sadari, cara ini dibagikan oleh Chandra Putra Negara melalui channel you tube Success before.30.***

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah