Ngeri! Ini Bahaya Ketika Berbohong Untuk Otak Manusia

- 6 Januari 2022, 09:29 WIB
Ilustrasi otak manusia. Bahaya Berbohong Untuk Otak Manusia.
Ilustrasi otak manusia. Bahaya Berbohong Untuk Otak Manusia. /Tangkapan layar/Pixabay/geralt

KABAR BANTEN - Berbohong memang menjadi hal yang menyebalkan, padahal selain merugikan orang berbohong ternyata juga berbahaya untuk otak loh.

Mungkin tidak semua orang tahu, jika ternyata berbohong itu memiliki dampak berbahaya untuk otak manusia.

Apalagi, setelah berbohong, setiap orang biasanya akan melakukan beberapa alternatif untuk menutupi kebohongannya.

Baca Juga: 5 Mindset Orang Kuat, Salah Satunya Tidak Iri Melihat Orang Lain Sukses

Yang pertama akan dia akan mengakui telah berbohong, mengklarifikasi dan meminta maaf.

Yang kedua dia akan diam saja, tidak mengakui terhadap orang yang telah dibohongi, sadar bahwa bohong itu dosa, dan tidak akan mengulanginya lagi, dia tidak perlu minta maaf, yang penting dirinya berjanji tidak akan mengulanginya lagi.

Yang ketiga dia akan malu setelah ketahuan berbohong, sehingga dia akan terus berbohong untuk menutupi kebohongan yang sebelumnya.

Dalam berbohong, orang lain mungkin tidak tahu jika anda sedang berbohong, namun apakah anda akan nyaman menjalani kehidupan dengan kebohongan?

Ada nasehat orang tua yang sering didengar, "sekali anda berbohong maka anda harus mempersiapkan kebohongan berikutnya," artinya berbohong adalah suatu hal yang merepotkan.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: Youtube Abdi Suardin


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x