5 Mitos Suara Burung Malam Hari, Benarkah Pertanda Tetangga Meninggal Dunia?

- 5 Maret 2022, 20:53 WIB
Ilustrasi mitos suara burung malam hari pertanda tetangga meninggal dunia menurut primbon Jawa.
Ilustrasi mitos suara burung malam hari pertanda tetangga meninggal dunia menurut primbon Jawa. /Pixabay

Burung merupakan hewan yang sangat istimewa, bahkan dipercaya sebagai makhluk yang bekerjasama dengan malaikat untuk mengamati bumi dan manusia.

Banyak orang percaya, bahwa malaikat seringkali memberikan peringatan akan datangnya musibah kepada manusia dalam bentuk burung.

4. Pesan dari alam

Banyak orang percaya jika burung merupakan prajurit bumi, sehingga ketika burung bersuara di malam hari dipercaya sebuah pesan dari alam kepada manusia.

Pesan ini agar manusia lebih memperhatikan alam dan berlaku baik pada alam.

5. Pesan spiritual dari tuhan

Burung yang bersuara di malam hari memanglah bukan sesuatu yang normal.

Jika dilihat dari sisi spiritual, maka hal ini dipercaya kalau burung sedang berusaha memberikan pesan kepada orang-orang tertentu.

Bagi orang normal, pesan yang diberikan ini akan sulit untuk diartikan. Pesan ini berisi tentang berbagai hal.

Mulai dari bencana alam, tragedi, kematian, dan banyak hal lainnya.

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: YouTube SI MEMEN


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah