6 Pengganti Gula Putih yang Sehat, Nomor 4 Bisa Membantu Meredakan Sembelit

- 28 September 2022, 14:03 WIB
Ilustrasi enam pengganti gula putih yang sehat.
Ilustrasi enam pengganti gula putih yang sehat. /Ehioma Osih/pexels.com

Perasan air tebu dapat membantu menjaga keseimbangan elektrolit dan membantu mencegah retensi air.

Perasan air tebu dapat menambah nutrisi ekstra untuk diet dan memiliki manfaat untuk penginap gangguan pernapasan, selain itu perasan air tebu juga dapat membantu meredakan batuk, pilek, dan sesak nafas.

3. Gula kelapa atau gula aren

Kelapa atau gula aren adalah pemanis alami lain yang menyehatkan, rasa gula yang ringan dan dapat digunakan dengan banyak cara.

Indeks kandungan glikemik dan fruktosa yang rendah adalah salah satu alasannya menjadi salah satu pilihan banyak orang untuk menjaga kesehatan.

4. Kurma

Kurma adalah pengganti gula alami lain yang memiliki indeks glikemik lebih rendah daripada gula rafinasi lainnya.

Serat dalam kurma membantu menyeimbangkan gula yang membuat gula darah naik secara drastis, dengan tambahan nutrisi menjadikan kurma sebagai pengganti gula yang baik.

Kurma juga merupakan sumber fruktosa, yang merupakan jenis gula alami yang ditemukan dalam buah-buahan.

Mengkonsumsi kurma dapat meningkatkan kadar zat besi, yang bermanfaat bagi pencernaan, dan dapat membantu meredakan sembelit.

5. Madu

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Pinkvilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x