3 Weton yang Memiliki Keistimewaan, Kelahiran Kamis, Jumat dan Sabtu Menurut Primbon Jawa

- 30 September 2022, 15:28 WIB
Ilustrasi gambar kalender terkait 3 weton atau hari kelahiran yang memiliki keistimewaan menurut primbon Jawa
Ilustrasi gambar kalender terkait 3 weton atau hari kelahiran yang memiliki keistimewaan menurut primbon Jawa /Pixabay20/Pixabay

Sifat asli dari kelahiran hati Kamis tersebut, memiliki jiwa petualang sejati. Memiliki selera humor yang tinggi, juga tidak jarang diantara mereka ada yang bercita-cita sangat tinggi.

Dalam primbon Jawa, pada hari Kamis pintu Surga akan dibuka dan orang yang ber iman akan diampuni dosanya.kuci sukses kelahiran hari Kamis yaitu,kemampuan anda untuk tetap disiplin fokus pada apa yang sedang dikerjakan.

2. Hari Jumat

Menurut primbon Jawa, kelahiran Jum'at adalah pemegang segel Cakra ajna Bumi dengan elemen air besar,serta memiliki simbol burung Merak.

Dengan elemen air besar kelahiran Jum'at adalah orang yang sangat peduli terhadap sekitarnya. Mereka memiliki wawasan yang luas dan suka melakukan sesuatu yang terbaik serta penuh kepastian.

Jum'at memiliki sifat air, yang sama dengan elemen dasarnya yaitu air besar. Sifat dasar air adalah, tenang, menyejukan namun mampu menghanyutkan, kalem serta bijaksana.

Kelahiran Jum'at, memiliki jiwa kepemimpinan yang teramat baik. Serta memiliki sisik pekerja keras pantang menyerah, dan selalu terlihat bahagia dalam segala kondisi.

Pemilik weton Jum'at juga tidak suka menunjukan kesusahannya dihadapan orang lain, hatinya kuat dan tegar dalam menghadapi berbagai cobaan.

Hari Jum'at dipercaya sebagai hari pengampunan dosa,dan di hari tersebut terdapat waktu yang mustajab untuk berdoa. Bahkan konon orang yang meninggal dihari tersebut terbebas dari api neraka.

Bagi kelahiran hari Jum'at, kunci suksesnya ada di dalam diri anda sendiri yaitu, belajarlah mengendalikan diri khususnya spiritual.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Nasib dan Hoki


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x