Kebiasaan Orang Sukses Sebelum Tidur, Inilah Rahasia Besar yang Perlu Diketahui

- 1 Oktober 2022, 20:24 WIB
Ilustrasi orang membaca terkait sejumlah kebiasaan yang dilakukan orang sukses sebelum tidur.
Ilustrasi orang membaca terkait sejumlah kebiasaan yang dilakukan orang sukses sebelum tidur. /pexels/Streetwindy

Kebiasaan orang sukses sebelum tidur suka menulis suatu hal yang belum bisa dilaksanakan pada hari ini.

Dengan menulis catatan penting untuk dikerjakan besok akan membuat hati tenang dan tidur jadi nyenyak.

3. Menghabiskan waktu dengan keluarga

Kebiasaan orang sukses sebelum tidur yaitu menghabiskan waktu bersama dengan keluarga.

Para ahli psikologi mengatakan, mengobrol dengan pasangan, anak atau bermain dengan hewan peliharaan itu penting.

4. Mengingat hal penting hari ini

Sebelum tidur kebanyakan orang sukses mengingat minimal 3 hal penting yang positif di hari ini.

Mereka menulis untuk mensyukuri dan mengetahui perkembangan yang mereka lakukan.

Hal ini sangat baik untuk menjaga motivasi hidup untuk menghadapi hal hal yang sulit dikemudian hari.

5. Meditasi

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Gue Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah