5 HP dengan Keamanan In Display Fingerprint Terjangkau, Harga Mulai 3 Jutaan

- 10 Oktober 2022, 13:44 WIB
Ilustrasi HP dengan Keamanan In Display Fingerprint. /Tangkapan layar/Instagram @vivo_malaysia
Ilustrasi HP dengan Keamanan In Display Fingerprint. /Tangkapan layar/Instagram @vivo_malaysia /

KABAR BANTEN - Ponsel atau HP saat ini memiliki berbagai macam fitur yang tertanam di dalamnya.

Terutama dari segi keamanan, saat ini HP mengandalkan berbagai macam pilihan dari mulai, pola layar, deteksi wajah, hingga sidik jari.

Dengan berbagai pilihan keamanan tersebut, pengguna menginginkan HP dengan keamanan agar orang disekitarnya tidak dapat membuka dan mengoperasikan HP kita secara mudah, salah satunya menggunakan in display fingerprint.

Baca Juga: Cuaca Ekstrem Hujan Lebat, Provinsi Banten Berstastus Waspada Hingga Siaga Sepekan ke Depan 

Fitur HP dengan keamanan melalui in display fingerprint atau sidik jari ini merupakan fitur inovatif berteknologi canggih.

Dari sebelumnya keamanan sidik jari yang menggunakan perangkat fisik di pinggir maupun di belakang dari sebuah HP, saat ini sudah banyak vendor HP yang menanamkan keamanan sidik jari pada layar.

Artinya, perangkat fisik keamanan sidik jari tidak berada di bagian belakang maupun di pinggir HP, melainkan ada di dalam layar.

Baca Juga: 20 Nama Bayi Perempuan Islami Tiga Kata Terbaik dan Jarang Digunakan Sempurna, Sukses dan Berakhlak Baik 

Dengan fitur tersebut menjadi trend masa kini yang banyak di cari orang, fitur HP dengan keamanan in display fingerprint atau sidik jari di dalam layar.

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x