Beberapa Hal yang Menyebabkan Anak Kurang Gizi

- 29 Oktober 2022, 07:00 WIB
Ilustrasi terkait beberapa hal penyebab kekurangan gizi pada anak.
Ilustrasi terkait beberapa hal penyebab kekurangan gizi pada anak. /Pexels / August De-richelieu/

KABAR BANTEN - Salah satu tugas penting orang tua untuk menunjang tumbuh kembang anak adalah dengan memenuhi kebutuhan gizi anak.

Melalui gizi yang cukup, hal itu akan membantu meningkatkan kecerdasan dan kemampuan motorik anak jadi jangan sampai anak kekurangan gizi

Oleh sebab itu, orang tua tidak boleh mengabaikan beberapa hal penyebab kekurangan gizi pada anak.

Baca Juga: 9 Penyebab Mimpi Tentang Seseorang, Apakah Sebuah Pertanda?

Untuk mengantisipasi kondisi penyebab kurang gizi pada anak ada beberapa hal yang yang harus dihindari orang tua.

Sebagimana dikutip Kabar Banten dari channel YouTube Dunia Parenting, berikut beberapa hal penyebab kurang gizi pada anak:

1. Kebiasaan makan yang buruk

Pada umumnya penyebab kekurangan gizi pada anak disebabkan oleh buruknya kebiasaan dan pola makan yang dimiliki si kecil.

Oleh sebab itu, penting sekali bagi orang tua untuk menciptakan kebiasaan makan yang baik pada anak-anak sejak dini.

Pada saat anak berusia 6 bulan dan memasuki fase MPASI orang tua bisa melatih anak agar mengonsumsi makanan yang sehat dan bergizi, tepat waktu tiga kali dalam sehari.

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: YouTube Dunia Parenting


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x