Inilah Cara Memperkuat Sistem Imun Tubuh saat Musim Hujan Agar Tidak Mudah Sakit

- 25 November 2022, 07:05 WIB
Ilustrasi terkait cara memperkuat sistem imun tubuh saat musim hujan agar tidak mudah sakit.
Ilustrasi terkait cara memperkuat sistem imun tubuh saat musim hujan agar tidak mudah sakit. /Pexels / Yan-Krukov/

4. Konsumsi sumber makanan yang mengandung lemak sehat

Lemak sehat seperti yang ditemukan dalam minyak zaitun dan ikan salmon dapat meningkatkan respon sistem imun tubuh atau kekebalan tubuh terhadap patogen dengan mengurangi peradangan.

Mengonsumsi makanan yang mengadung lemak sehat seperi alpukat dapat mecegah peradangan kronis.

Meskipun peradangan tingkat rendah adalah respon normal terhadap stres atau cedera tapi kondisi tersebut tetap dapat menekan sistem kekebalan tubuh.

5. Segera mandi jika kehujanan

Jika anda kehujanan saat perjalanan pulang menuju rumah maka ketika tiba di rumah sebaiknya segera mandi.

Sebab air hujan yang membasahi tubuh dan pakaian bisa saja mengandung virus dan bakteri yang dapat menyebabkan penyakit.

6. Olah raga teratur

Selain menjaga tubuh tetap bugar olah raga juga dapat meningkatkan sistem imun tubuh.

Baca Juga: 5 Tips Menurunkan Berat Badan Tanpa Harus Olahraga, Menurut dr Saddam Ismail

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: YouTube Sehat Secara Alami


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x