7 Tips dan Trik Menggosok Gigi yang Tepat Agar Gigi Tetap Bersih dan Sehat

- 24 Desember 2022, 23:18 WIB
Ilustrasi menggosok gigi.
Ilustrasi menggosok gigi. /Tima Miroshnichenko/Pexels

Menggosok Gigi Sebelum Tidur dan Minimal 2 kali Sehari

Menggosok gigi sebelum tidur merupakan kebiasaan ringan yang sebagian besar orang melupakannya.

Padahal melupakannya dapat beresiko terhadap kebersihan dan kesehatan gigi.

Penyakit gigi dapat dihindari dengan menggosok gigi sebelum tidur dan melakukannya minimal 2 kali sehari.

Pemeriksaan rutin ke dokter gigi juga perlu dilakukan untuk menjaga kondisi gigi agar tetap bersih dan sehat.***

 

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: thehealthy.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah