8 Jenis Makanan yang Menyuburkan Kandungan Agar Cepat Hamil Menurut dr Saddam Ismail

- 19 Januari 2023, 20:40 WIB
Ilustrasi sejumlah jenis makanan yang dapat membantu menyuburkan kandungan agar cepat hamil.
Ilustrasi sejumlah jenis makanan yang dapat membantu menyuburkan kandungan agar cepat hamil. /Yaroslav Shuraev/Pexels

Selain itu ikan salmon ini juga kaya akan omega3 dan DHA, yang penting sekali untuk pertumbuhan dari otak bayi dan mata bayi.

Jika mengalami obesitas biasanya DHA nya menurun atau sedikit, jadi selain untuk meningkatkan kesuburan, ini juga penting untuk meningkatkan nutrisi yang dibutuhkan.

7. Greek Yogurt

Jika Anda ingin meningkatkan kesuburan tentu harus memperhatikan asupan lemak. Dan greek yogurt ini bisa menjadi solusi selain mengkonsumsi susu.

Greek yogurt ini juga mengandung vitamin D dan juga probiotik yang penting untuk membantu folikel di indung telur matang secara baik, kemudian memberikan manfaat untuk kekuatan tulang menjadi lebih baik, dan juga dapat meningkatkan kekebalan tubuh.

8. Walnut

Walnut ini juga dikenal dengan nama kacang kenari, nah walnut atau kacang kenari ini kaya akan kandungan magnesium dan juga tentunya serat serta mengandung asam lemak omega3.

Jadi nutrisi nutrisi tadi sangat dibutuhkan untuk produksi testosteron, meningkatkan suplai oksigen ataupun darah ke rahim dan menunjang kesuburan kandungan agar cepat hamil.

Itulah sejumlah makanan yang dapat membantu meningkatkan kesuburan kandungan agar cepat hamil.***

 

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah