Benarkah Tanda Kiamat Sudah Dekat? Inilah 5 Fakta Dibalik Menghijaunya Arab Saudi

- 20 Februari 2023, 11:00 WIB
Ilustrasi terkait fakta dibalik menghijaunya Arab Saudi yang disebut-sebut sebagai tanda kiamat.
Ilustrasi terkait fakta dibalik menghijaunya Arab Saudi yang disebut-sebut sebagai tanda kiamat. /Tangkapan layar/YouTube MG CHANNEL

KABAR BANTEN - Ramai diperbincangkan Arab Saudi mengihijau bahkan disebut-sebut sebagai tanda kiamat sudah dekat.

Namun faktanya Arab Saudi menghijau adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan komitmen negara Arab Saudi dalam meningkatkan pembangunan berkelanjutan dan lingkungan.

Negara Arab Saudi telah mengambil langkah-langkah yang signipikan dalam meningkatkan efesiensi energi dan mengurangi emisi gas rumah kaca.

Baca Juga: Arti Mimpi Melihat Kiamat, Tak Perlu Cemas, Itu Tanda Rezeki dan Keberuntungan

Dalam hal ini Arab Saudi meluncurkan program yang mendukung pertumbuhan ekonomi hijau.

Arab Saudi memiliki beberapa inisiatif penghijauan yang digagas pemerintahnya untuk mempromosikan pembangunan berkelanjutan dan mengurangi dampak negatif pada lingkungan.

Berikut 5 fakta dibalik menghijaunya Arab Saudi, sebagaimana dikutip Kabar Banten dari Youtube MG CHANNEL.

1. Pembangunan energi terbarukan

Pemerintah Arab Saudi telah mengumumkan rencana untuk menghasilkan 30 persen energi dari sumber energi terbarukan di tahun 2030.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube MG CHANNEL


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x