Tak Perlu Mahal! Inilah 8 Nutrisi yang Bikin Kulit Wajah Glowing

- 1 Maret 2023, 11:00 WIB
Ilustrasi terkait nutrisi yang bikin kulit wajah glowing,.
Ilustrasi terkait nutrisi yang bikin kulit wajah glowing,. /Pexels/Gustavo-Fring

Beta karoten adalah anti oksidan yang akan berubah menjadi vitamin A dalam tubuh, ia juga akan mengaktifkan DNA yang bertugas menghasilkan sel-sel kulit baru dan melepas sel kulit yang sudah tua.

Selain itu, zat ini juga akan menghancurkan radikal bebas, yang bisa menyebabkan mutasi DNA sehingga menimbulkan kerutan.

Kalau dalam hal ini cuka apel yang bermanfaat karena enzimnnya bisa melepaskan sel kulit mati.

Makanya sel kulit baru akan menjaga permukaan kulit biar tetap lembut, segar dan tahan terhadap kerusakan.

Kalau kamu tidak suka cuka apel bisa juga mendapatkan nutrisi beta karoten dari buah lain, seperti jeruk, wortel, dan tomat.

4. Vitamin C dan Flavanoid agar kulit kenyal

Stroberi dan brokoli mengandung vitamin C yang akan mengaktifkan sel-sel fibroblas, sel ini bertugas menghasilkan kolagen yaitu lapisan padat dibawah permukaan kulit.

Struktur kolagen yang sehat akan membuat kulit wajah glowing dan tetap lembut.

Nah di dalam almound terkandung lemak tak jenuh tunggal yang akan menjaga struktur lipin atau lemak sehingga kulit akan terjaga kekenyalannya.

Lalu coklat, teh hijau, anggur, retway dan canbery juga mengandung flavonoid, flavonoid ini punya banyak nutrisi yang berfungsi menahan kolagen, mencegah kanker hingga mrningkatkan sirkulasi dalam tubuh.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube MG CHANNEL


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah