Perbedaan Stres, Anxiety, dan Depresi, Jangan Sampai Salah

- 15 Oktober 2023, 08:00 WIB
Kenali perbedaan stres, depresi dan anxiety
Kenali perbedaan stres, depresi dan anxiety /Freepik-pch-vector/

KABAR BANTEN - Sebagian orang menilai jika stres, anxiety, dan depresi merupakan satu permasalahan kesehatan yang sama.

 

Namun ternyata, stres, anxiety, dan depresi merupakan tiga permasalahan kesehatan yang berbeda.

Selain berbeda, stres, anxiety, dan depresi juga memiliki cara yang berbeda untuk mengatasinya.

Baca Juga: 10 Manfaat Air Rendaman Serai, Bisa Obati Sakit Gigi Hingga Kecemasan dan Stres

Dikutip dari Instagram @teskepribadian.id, berikut perbedan stres, anxiety, dan depresi yang perlu diketahui, yaitu:

1. Stres

Stres sendiri merupakan reaksi normal manusia jika menghadapi sesuatu yang menekan dan adanya perasaan emosi, pemikiran, dan sebagainya.

Terdapat juga dua jenis stres yang perlu diketahui yaitu eustress dan distress. Eustress merupakan kategori stres yang baik dan membantu untuk jadi lebih produktif.

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: Instagram @teskepribadian.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x