Ada Makna Apa Dibalik Gempa Bumi Siang Hari di Bulan Ramadan Menurut Ramalan Primbon Jawa

- 24 Maret 2024, 14:15 WIB
Ilustrasi gempa terkait arti dan makna gempa di siang hari menurut Primbon Jawa.
Ilustrasi gempa terkait arti dan makna gempa di siang hari menurut Primbon Jawa. /RoadLight/Pixabay

Polarisasi yang terjadi bisa berakibat memburuknya tatanan sosial di tingkat bawah, sehingga akan merusak keharmonisan dan kerukunan yang selama ini terjalin.

Jika ramalan ini kita kaitkan dengan peristiwa politik yang terjadi saat ini, memang mendekati kenyataan, karena semenjak pesta politik terjadi keharmonisan diantara masyarakat mulai hilang.

Karena masyarakat awam atau orang yang tidak paham politik tidak memahami perilaku dan hasrat politik para pemimpinnya sehingga akan menimbulkan gesekan karena berbeda dukungan.

Selain dikaitkan degan peristiwa politik, bisa juga di kaitkan dengan peristiwa lainnya yang ada di tengah masyarakat yang memang mulai gelisah dengan berbagai kejadian.

Namun hal yang diuaraiakan di atas hanya sebuah ramalan, maka maknailah sebagai penambah wawasan kita tentang budaya, dan marilah kita jaga kerukunan dan ketentraman di masyarakat.

Demikian ramalan primbon Jawa terkait makna kejadian gempa bumi atau lindu siang hari di bulan Ramadan.***

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Mbah Sunan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x